Setia Hati Terate

Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.

Artikel ini perlu dirapikan agar memenuhi standar Wikipedia
Merapikan artikel bisa berupa membagi artikel ke dalam paragraf atau wikifisasi artikel.
Setelah dirapikan, tolong hapus pesan ini.

Setia Hati Terate didirikan di madiun oleh Ki Hadjar Hardjo Oetomo di desa Pilangbangu Madiun. Setia Hati Terate merupakan salah satu dari sekian banyak perguruan pencak silat yang ada di madiun.

Perkembangan dari Persaudaraan Setia hati Terate sungguh pesat, terbukti dari peminat yang tidak hanya dari kalangan pribumi, bahkan banyak juga yang berasal dari luar negeri. Dalam usahanya mempertahankan warisan budaya leluhur, para anggota atau yang biasa disebut (warga Setia Hati Terate) selalu mengamalkan ajaran-ajaran yang telah diwariskan. Selain ilmu pencak silat/beladiri (olah raga), di dalam Persaudaraan Setia Hati Terate juga di ajarkan KeSHan (olah jiwa) yaitu merupakan ajaran yang menekankan dalam pengenalan diri sendiri, "sopo sejatining awak e dewe?".

[sunting] Pranala luar