Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
- "... bahwa unta akan menolak membawa beban yang tidak diletakkan secara seimbang?"
- "... bahwa para pegawai Ben & Jerry mendapat jatah 1,42 liter es krim gratis setiap harinya? Setiap tahun perusahaan ini mengadakan hari pembagian es krim gratis yang jumlahnya hingga 1 juta kerucut es krim."
- "... bahwa setiap tahunnya sekitar 2 milyar ton pupuk kandang dihasilkan di AS? Perancis, Belanda dan Belgia digolongkan oleh Masyarakat Eropa sebagai wilayah "kelebihan pupuk kandang" karena mereka memproduksi lebih banyak daripada yang dapat diserap oleh tanahnya."