Subroto

Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.

Subroto
Subroto

Subroto (Surakarta, Jawa Tengah, 19 September 1928) adalah mantan Menteri Indonesia dan juga pernah menjabat sebagai Sekjen OPEC.

[sunting] Pendidikan

[sunting] Karir

  • Guru Besar Fakultas Ekonomi UI
  • Dirjen Penelitian dan Pengembangan Departemen Perdagangan
  • Menteri Transmigrasi dan Koperasi (1971-1973)
  • Menteri Tenaga Kerja, Transmigrasi, Koperasi (1973-1978)
  • Menteri Pertambangan dan Energi
  • Sekjen OPEC