Karimunjawa, Karimunjawa, Jepara
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
| Provinsi | Jawa Tengah |
| Kabupaten | Jepara |
| Kecamatan | Karimunjawa |
| Kepala desa | - |
| Luas | - |
| Jumlah penduduk | - |
| - Kepadatan | - |
Karimunjawa adalah desa di kecamatan Karimunjawa, Jepara, Jawa Tengah, Indonesia. Karimunjawa memiliki satu bandara. Nama Bandaranya : Dewandaru. Nama Karimunjawa disinyalir pertama kali (menurut cerita) muncul dari sejarah saat putra Sunan Muria yang sekaligus murid Sunan Kudus yang dikenal 'nakal' yaitu 'Syekh Amir Hasan' dibuang ke kepulauan tersebut. Pulau Karimunjawa bila dilihat dari kejauhan seperti "kerimun-kerimun". Karena itulah pulau tersebut dinamai Karimun asal kata kerimun-kerimun.
'Syekh Amir Hasan' dikenal juga sebagai 'Sunan Nyamplungan' Dia diusir oleh ayahnya karena kenakalan sifatnya.
| Artikel mengenai kelurahan atau desa di Indonesia ini adalah suatu tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |

