Disney's Donald Duck: Goin' Quackers
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Disney's Donald Duck: Goin' Quackers, atau diketahui di Eropa dengan nama Disney's Donald Duck: Quack Attack ,[1] adalah sebuah permainan video yang dibuat untuk Nintendo 64, Nintendo GameCube, Sony PlayStation, Sony PlayStation 2, dan Sega Dreamcast. Pada permainan ini, pemain yang menggunakan karakter Donal Bebek harus menyelamatkan Desi Bebek yang diculik oleh Merlock sebelum Untung Angsa mendahuluinya.
| Artikel mengenai permainan video ini adalah suatu tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |

