Media (bangsa)
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Media (Bahasa Kurdi Medya, Mêdî atau Mad, Bahasa Persia مادها, Mādḥā) adalah suku Iran purba yang tingal di kawasan Teheran, Hamedan, Azarbaijan, Provinsi Isfahan Utara dan Zanjan. Bangsa ini juga dikenal sebagai Media atau Medea oleh orang Yunani. Pada abad ke-6 SM, bangsa Media berhasil meluaskan kekaisaran mereka dari Arran di Azerbaijan hingga ke Asia Tengah dan Afghanistan.
Medes telah dinyatakan sebagai pendiri negara dan kekaisaran Iran/Persia.
| Artikel mengenai sejarah ini adalah suatu tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |

