Kim Young-sam

Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.

Kim Young-sam
Berkas:Kim Young-sam.jpg
Presiden Korea Selatan ke-7
Masa jabatan
25 Februari 199325 Februari 1998
Pendahulu Roh Tae-woo
Pengganti Kim Dae-jung
Tanggal lahir 20 Desember 1927 (umur 79)
Geoje, Gyeongsang Selatan
Agama Katolik Roma
Nama bahasa Korea
Hangul: 김영삼
Hanja: 金泳三
Alihaksara Baru: Gim Yeong-sam
McCune-R.: Kim Yŏngsam

Kim Young-sam (lahir 20 Desember 1927 di Geoje, Gyeongsang Selatan) adalah Presiden Korea Selatan pada periode 25 Februari 1993-25 Februari 1998.

Daftar isi

[sunting] Kehidupan

[sunting] Permulaan hidup

Kim menempuh pendidikan di Universitas Nasional Seoul pada 1952 dengan menyandang gelar B.A. untuk bidang filsafat. Ia menjabat di angkatan bersenjata Republik Korea Selatan selama terjadi Perang Korea. Pada 1954, ia terpilih di Parlemen Nasional Korea Selatan. Ia tampil kesembilan utusan distrik Geoje dan Busan.

[sunting] Kehidupan pribadi

Kim adalah anggota Gereja Presbiterian Chunghyun [1].

[sunting] Referensi

[sunting] Lihat juga

  • Sejarah Korea Selatan

[sunting] Pranala luar

Didahului oleh:
Roh Tae-woo
Presiden Korea Selatan
1993-1998
Digantikan oleh:
Kim Dae-jung