Bandar Udara Publik Sitia

Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.

Bandar Udara Publik Sitia
Δημοτικός Αερολιμένας Σητείας
{{{gambar}}}
Kode IATA JSH
Kode ICAO LGST
Lokasi Sitia
Negara Yunani
Pengelola {{{pengelola}}}
Tipe Publik
Zona waktu UTC+2
Elevasi 115 m (376 f)
Koordinat 35°12′57.99″LU, 26°06′04.77″BT
Landas pacu
Arah Panjang Permukaan
ft m
05/23 6,804 2,074 Aspal

Bandar Udara Publik Sitia merupakan sebuah bandar udara yang melayani kota Sitia di pulau Crete di Yunani (IATA: JSHICAO: LGST). Pendaratan pesawat pertama dilakukan pada 7 Juni 1984 dan bandar udara ini dibuka secara resmi pada 9 Juni 1984. Konstruksi beberapa bangunan baru yang mencakup sebuah ATC diselesaikan pada Mei 1993. Perluasan landasan pacu dan apron diselesaikan pada Mei 2003.

[sunting] Maskapai Penerbangan dan Destinasi

  • Olympic Airlines (Alexandroupolis, Athens, Heraklion, Pulau Kassos, Preveza-Lefkas)

[sunting] Pranala Luar

[sunting] Referensi


Bahasa lain