Nasi Krawu

Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.

Nasi Krawu merupakan makanan khas dari daerah Gresik, Jawa Timur. Cirinya adalah nasinya yang pulen dan disajikan dengan daun pisang. Lauknya dapat berupa sayatan daging sapi, semur daging, jeroan sapi, sambal terasi dan serundeng.


Bahasa lain