Bendera Swiss
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Bendera Swiss diperkenalkan sejak tahun 1889 bendera ini terdiri dari palang putih yang terdiri dari latar belakang berwarna merah. Bendera ini pertama kali ditemukan pada Abad ke-12. Bendera Swiss merupakan pangkaln utamanya untuk Canton Swiss. Palang putih melambangkan berdirinya bendera ini.
| Artikel mengenai bendera ini adalah suatu tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |

