FPB-57

Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.

FPB-57 atau Fast Patrol Boat 57 m atau PB 57 (karena tidak semuanya berkecepatan tinggi) adalah sebuah rancangan kapal patroli yang dibuat oleh Lurssen, Jerman. Pada perjanjiannya PT.PAL yang awalnya hanya merakit kapal ini di Surabaya, juga memperoleh hak untuk memproduksi rancangan kapal ini. Selanjutnya, kapal ini sudah buatan Surabaya.

Daftar isi

[sunting] Varian dari FPB-57 adalah

[sunting] FPB57 Nav 1

Merupakan FPB-57 Generasi pertama, sepenuhnya masih dibuat di Lurssen, Jerman. Kapal ini difungsikan sebagai kapal serang Torpedo, seluruhnya terdiri dari dua kapal

[sunting] FPB57 Nav II

[sunting] FPB57 Nav III

[sunting] FPB57 Nav IV

[sunting] FPB57 Nav V

Merupakan FPB-57 Generasi terakhir.Pembuatan kapal ini sepenuhnya dilakukan oleh PT.PAL Surabaya