Kemusuk

Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.

Kemusuk adalah sebuah dusun yang terletak di desa Argomulyo, Kecamatan Sedayu, Kabupaten Bantul, Yogyakarta, Indonesia. Dusun ini merupakan merupakan tempat lahir presiden kedua Indonesia, Soeharto. Di dusun ini juga terdapat makam Sukirah, ibu dari Soeharto. [1]

[sunting] Referensi


Bahasa lain