Maudy Koesnaedi
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Maudy Koesnaedi pemain sinetron kelahiran Jakarta, 8 April 1975. Mengawali karier didunia entertainment lewat ajang pemilihan Abang None. Ia dikenal masyarakat lewat perannya sebagai Zaenab dalam sinetron Si Doel Anak Sekolahan. Ia juga dikenal lewat sinetron Jangan Ucapkan Cinta sebagai Niken. Ia menikah dengan Erik Meijer seorang laki-laki berkebangsaan Belanda pada tahun 2002 dan dikaruniai satu orang anak pada tahun 2007.
[sunting] Sinetron
- Si Doel Anak Sekolahan
- Si Doel Anak Gedongan
- Getar Dawai Hati
- Tamu Dari Jakarta
- Jangan Ucapkan Cinta
- Cinta Berkalang Noda
- Astaghfirullah
- Maha Kasih
[sunting] Presenter
- Celebrity For Charity
- Gebyar BCA
- Good Morning
- Good Morning On The Week End
| Artikel mengenai biografi tokoh Indonesia ini adalah suatu tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |

