Nicolae Ceausescu

Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.

Nicolae Ceauşescu
Nicolae Ceausescu
Presiden Rumania
Masa jabatan
9 Desember 196722 Desember 1989
Pendahulu Gheorghe Gheorghiu-Dej
Pengganti Ion Iliescu
Tanggal lahir Templat:Birth date
Scorniceşti, Olt, Rumania
Meninggal 25 Desember 1989 (umur 71)
Târgovişte, Dâmboviţa, Rumania
Partai politik Partai Komunis Rumania
Pasangan Elena Ceauşescu

Nicolae Ceauşescu (IPA /ni.ko.ˈla.je ʧau.ˈʃes.ku/) (26 Januari 1918 - 25 Desember1989) adalah pimpinan Komunis Rumania pada periode 1965 hingga dipaksa turun dari kedudukannya. Beserta istrinya, ia kemudian dieksekusi mati.


Pendahulu:
Gheorghe Gheorghiu-Dej
Sekretaris Jenderal Partai Komunis Rumania
1965–1989
Pengganti:
Tidak Ada
Pendahulu:
Chivu Stoica
Presiden Romania
9 Desember 196722 Desember 1989
Pengganti:
Ion Iliescu