Karis Alika Islamadina

Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.

Alika
Juga dikenal sebagai {{{namalain}}}
Lahir Sydney (Australia), 24 Juni 1994
Wafat {{{wafat}}}
Asal Jakarta, Indonesia
Tahun aktif 2006 - sekarang
Aliran {{{aliran}}}
Label
Manajemen
Situs web

Karis Alika Islamadina atau dipanggil Alika (lahir di Sydney, Australia 24 Juni 1994) adalah seorang penyanyi berkebangsaan Indonesia. Dia meraih medali emas di olimpiade paduan suara di World Choir Games ke-4 di Xiamen, RRT.

[sunting] Biografi

Karis Alika lahir di Sydney, Australia, berzodiak Cancer, merupakan penyanyi baru dari AFI Junior. Pada 2006 ia membuat album pertamanya Sahabat Tersayang.

Di tahun 2006 Alika berhasil meraih 3 penghargaan Anugerah Musik Indonesia (AMI Awards) 2006 untuk kategori Penyanyi Anak Terbaik, Lagu Anak dengan Komposisi Musik Terbaik dan Album Anak Terbaik.

Awal tahun 2007, Alika berhasil mencatatkan dirinya di Rekor Musium Indonesia (MURI) sebagai penyanyi anak dengan konser musik terbanyak dalam jangka waktu1 bulan (36 kali).

[sunting] Lain-Lain

  • Hobi Alika adalah berenang
  • Zodiaknya adalah Cancer