Gelombang Badan
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
|
Artikel ini perlu dirapikan agar memenuhi standar Wikipedia |
[sunting] Gelombang Badan
Gelombang badan lebih dikenal dengan body wave. Gelombang badan ini terbagi menjadi dua jenis, yaitu:
- P-wave atau gelombang primer
Gelombang ini adalah gelombang longitudinal, sehingga arah pergerakkan partikel akan searah dengan arah rambat gelombang.
- S-wave atau gelombang sekunder
Gelombang ini adalah gelombang transversal, sehingga arah pergerakkan partikel akan tegak lurus dengna arah rambat gelombang.
Kecepatan dari gelombang-P lebih besar daripada gelombang-S (jika merambat dalam medium yang sama).

