Pembicaraan Kategori:Mu'allaf
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Walaupun dijelaskan bhw orang2 yg disebut di sini adalah "yang sempat berstatus muallaf", sptnya nama "muallaf" kurang tepat sbg nama kategori. Status muallaf itu sementara. Kembangraps 20:36, 25 Mei 2007 (UTC)
- Saya rasa sama saja seperti Kategori:Presiden Indonesia, toh kategori itu juga sementara kategorinya --Andri.h 01:14, 26 Mei 2007 (UTC)
Maksudnya kategori itu sementara bagaimana? Kalo kategori Presiden Indonesia itu sementara, berarti kalo Pak SBY gak jadi presiden lagi kategori Presiden Indonesia itu mesti dihapus? --125.160.60.201 01:32, 26 Mei 2007 (UTC)
- Maksud saya menjelaskan ini:
- dijelaskan bhw orang2 yg disebut di sini adalah "yang sempat berstatus muallaf", sptnya nama "muallaf" kurang tepat sbg nama kategori
- berarti bisa saja kita terapkan juga di tempat lain seperti ini:
- dijelaskan bhw orang2 yg disebut di sini adalah "yang sempat berstatus presiden indonesia", sptnya nama "presiden indonesia" kurang tepat sbg nama kategori
- Apa ini mau dijadikan konsensus? --Andri.h 01:41, 26 Mei 2007 (UTC)

